Strategi Pemulihan Padang Lamun di Raijua: Revitalisasi dengan Transplantasi Lamun

Tanjung Makku, Desa Ballu (20/7). Kuatnya tekanan antropogenik karena aktivitas pertanian rumput laut dapat mengancam kondisi padang lamun di Perairan Raijua. Seacrest Indonesia bersama dengan Pokmaswas Perikanan Desa Ballu melakukan aksi nyata perbaikan ekosistem padang lamun dengan kegiatan transplantasi lamun…