Secercah Asa Untuk Membuatmu Kembali, Penyu di Cilacap

Cilacap – SeaCrest Indonesia melakukan kunjungan di Kawasan Konservasi Penyu Nagaraja Cilacap yang terletak di Desa Karangbenda, Kecamatan Adipala, Kabupaten Cilacap. Kawasan Konservasi Penyu Nagaraja merupakan satu-satunya tempat konservasi penyu di Kabupaten Cilacap. Berawal dari kesadaran masyarakat Desa Karangbenda terhadap keberadaan…